MEDIA CENTER BANJARBARU – Parade Senja edisi bulan Mei 2025 yang digelar Pemerintah Kota Banjarbaru melalui Dinas Kepemudaan, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata (Disporabudpar) kembali menyajikan pertunjukan seni yang memikat di Lapangan dr. Murdjani, Kota Banjarbaru, Selasa sore (20/05/2025). Salah satu penampilan yang mencuri perhatian adalah persembahan dari SMP Negeri 2 Banjarbaru. Dengan membawakan Kabaret Roro...
Berita Terkini:
Musyawarah PWRI Banjarbaru 2025 Dibuka Resmi, Wujud Komitmen Purna ASN Bangun Daerah
APBD 2024 Banjarbaru Capai 119,7% Realisasi Pendapatan, WTP 10 Tahun Berturut-turut
Sekolah Pemberdayaan Perempuan Life Skill Massage dan Bekam Batch 2 Dilaksanakan
Langkah Pasti Menuju Masa Depan, Pengukuhan Lulusan Kesetaraan Paket A, B, dan C se-Kota Banjarbaru TA 2024/2025
Pj Wali Kota Banjarbaru Serahkan Sapi Kurban Presiden RI Usai Sholat Idul Adha
Banjarbaru Bersiap Gelar Festival Balon Udara Pertama di Kalimantan
Banjarbaru Siap Sukseskan SPMB 2025-2026 Tanpa Pungli
Rapat Paripurna DPRD Kota Banjarbaru Bahas Penyampaian KUPA PPAS Tahun Anggaran 2025
Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025, Pemko Banjarbaru Gelar Apel Bersama dan Aksi Bersih Sampah Plastik
Jelang Iduladha 1446 H, APM adakan Pasar Murah
Banjarbaru Resmi Mulai Program Nasional Makan Bergizi Gratis
Gelar Seminar Nasional, Auditorium ULM Dipenuhi Mahasiswa
Banjarbaru Peringati Hari Lahir Pancasila, Harkitnas, dan HUT Divisi IV ALRI
Rakor SKPD Juni 2025, Sirajoni: Komitmen Bersama Wujudkan Pemerintahan Yang Efektif, Efisien dan Responsif
DPRD Kota Banjarbaru Laksanakan Paripurna Penetapan Lisa – Wartono
Puluhan Tim Sepak Bola Muda Berlaga di Banjarbaru, Juara IGC 2025 Lanjut ke Nasional Hingga Thailand
Lisa – Wartono Resmi Terpilih sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Banjarbaru
Tuntas Tiga Hari Bimtek, ASN Banjarbaru Resmi Kantongi Sertifikat MC dan Protokol
Bimtek Kader Pangan B2SA, Peserta Langsung Praktek Masak
Category: Seni Budaya
Lomba Menari Tingkat PAUD/TK Banjarbaru Ajang Cinta Budaya Sejak Usia Dini
MEDIA CENTER BANJARBARU – Lomba Menari tingkat PAUD/TK se-Kota Banjarbaru digelar dalam rangka menyemarakkan Festival Literari Banjarbaru ke-4, yang berlangsung di Aula Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Banjarbaru, Sabtu (23/11/2024). Total sebanyak 22 perserta yang terdiri dari masing-masing kelompok ada 3 hingga 6 orang, yang menampilkan berbagai tarian daerah, modern dan Islami lengkap dengan kostum...
Kaji Tiru ke Cimahi, FKUB Banjarbaru Ambil Inspirasi untuk Harmoni dan Kemajuan Kota
MEDIA CENTER BANJARBARU – Dalam rangka untuk mempelajari dan mendapatkan inspirasi mengenai tata kelola kerukunan antarumat beragama, serta pengembangan kota yang diterapkan di Kota Cimahi. Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Banjarbaru yang dipimpin oleh Pjs Wali Kota Banjarbaru, Dra. Hj. Nurliani melaksanakan kunjungan kaji tiru ke FKUB Kota Cimahi, Selasa (22/10/2024) kemaren. Dalam kunjungannya,...
Ratusan Penari Ramaikan Lapangan dr. Murdjani
MEDIA CENTER BANJARBARU – Dalam rangka memperingati Hari Tari Dunia, lapangan dr. Murdjani dimeriahkan oleh 200 penari dari berbagai sanggar yang ada di Kota Banjarbaru, Minggu (26/05/2024). Asisten I, Abdul Basid menyampaikan apresiasi atas warisan budaya yang diwakili oleh seni tari, serta pentingnya melestarikan dan menghargai keanekaragaman budaya. Beliau juga menekankan peran penting seni tari...
Wali Kota Banjarbaru Dukung SMPN 2 Ikuti Lomba Tingkat Nasional
MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin, memberikan dukungan langsung kepada SMPN 2 Banjarbaru, yang mengikuti wawancara lomba Sekolah Siaga Kependudukan (SSK) Paripurna tingkat nasional melalui platform Zoom Meeting, di ruang tamu Wali Kota Banjarbaru, Senin (13/05/2024). Lomba yang diikuti oleh berbagai sekolah dari seluruh Indonesia ini bertujuan untuk meningkatkan...
Resmi! Calender of Event 2024: Journey to Majestic Banjarbaru
MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru H. M. Aditya Mufti Ariffin telah meluncurkan Calender of Event (COE) 2024, acara monumental ini digeler di depan Balai Kota Banjarbaru meski cuaca malam menghadirkan hujan namun tetap memukau, Sabtu (02/03/2024). Peluncuran Calender of Event 2024 menjadi agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata...
Magnificent Banjarbaru Dibalut Dengan Mode dan Drama Yang Memukau.
MEDIA CENTER BANJARBARU – Untuk yang pertama kalinya Pemerintah Kota Banjarbaru melalui Disbudparpora Kota Banjarbaru menghadirkan pertunjukan spektakuler antara mode, seni pertunjukan hingga mengungkap Sejarah awal berdirinya Banjarbaru dengan masyarakat yang heterogen, bertempat dihalaman Museum Lambung Mangkurat Banjarbaru, Minggu (26/11/2023) malam. Pertunjukan yang dibalut dengan Fashion Drama Musical mengangkat tema “Magnificent Banjarbaru” yang menyatukan landasan...
Prosesi Baayun Maulid Diikuti Peserta Termuda Berumur 16 Hari dan Tertua 76 Tahun.
MEDIA CENTER BANJARBARU – Ratusan umat Muslim berkumpul di Museum Lambung Mangkurat untuk mengikuti acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dan prosesi Baayun Maulid, Banjarbaru Kamis (05/10/2023). Pagi hari yang berbahagia ini umat Muslim berkumpul untuk merayakan kehidupan, ajaran dan warisan Rasulullah Muhammad SAW. Acara dimulai dengan pembacaan ayat suci Al Quran dan sholawat kepada...
Aditya : Banjarbaru Adalah Rumah Kita Bersama
MEDIA CENTER BANJARBARU – Lapangan Dr Murjdani Banjarbaru kembali diramaikan oleh Festival Pekan Kebudayaan Daerah yang dimulai pada Sabtu (09/09/2023) Sore. Dalam upacara pembukaan festival ini, Wali Kota Banjarbaru, H.M Aditya Mufti Ariffin, mengungkapkan tujuan utama dari acara ini adalah untuk melestarikan kekayaan seni dan budaya yang khas di Kota Banjarbaru. “Kota Banjarbaru adalah miniatur...
Festival Film Pelajar Banjarbaru Hadirkan Film Lokal Karya Anak Bangsa
MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru H. M. Aditya Mufti Ariffin SH MH menghadiri acara Pembukaan Festival Film Pelajar Banjarbaru yang diadakan di Bioskop Misbar Banjarbaru, pada Senin (06/03/2023) malam. Acara festival yang menampilkan film buatan pelajar Kota Banjarbaru ini di hadiri oleh Direktur Misbar Banjarbaru, para kepala SKPD, dan juga penggiat seni Kota...
- 1
- 2