MEDIA CENTER BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru masuk dalam daftar 6 besar terbaik pada Kategori Peserta Outstanding Achievement tentang Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik se-Indonesia. Hal tersebut tertuang berdasarkan keputusan Menteri Pendayahgunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1473 tahun 2021. Berdasarkan keputusan tersebut, Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin didampingi Asisten III Setdako...
Berita Terkini:
Pemprov Kalsel Akhiri Safari Ramadan 1446 H di Banjarbaru
Pemkot Banjarbaru Tinjau Pasar jelang Idul Fitri
Festival Bedug Tutup Rangkaian Festival Ramadan 1446 H
Rangkaian Kegiatan Peringatan Hari Jadi Kota Banjarbaru ke-26 Digelar Pasca PSU
DP2KBPMP2A Banjarbaru Gelar Sosialisasi Peningkatan Kualitas Keluarga di Kelurahan Landasan Ulin Selatan
Tindak Lanjut Putusan MK, KPU Kalsel Matangkan Persiapan PSU Pilwali Banjarbaru
Festival Salikur Meriahkan Malam Ramadan di Banjarbaru
Pelantikan PNS dan PPPK, Aditya : Tingkatkan Kinerja dan Jaga Nama Baik Pemerintah Kota Banjarbaru
Program Pimpinan Berzakat Banjarbaru, Sebanyak 1.500 Mustahik Terima Bantuan Secara Simbolis
Tingkatkan Motivasi Kerja, Wali Kota Aditya Serahkan Langsung SK Kenaikan Pangkat
Tingkatkan Pembangunan Berdaya Saing, Menuju Banjarbaru Ibu Kota Provinsi Kalsel yang Unggul
Anggaran Sudah Siap! CPNS dan PPPK TA 2024 Segera Dilantik.
Peringatan Nuzulul Quran, Pesan Bagi ASN Amalkan Nilai Al-Qur’an dalam Bekerja
Pesan Aditya-Wartono di Buka Puasa Bersama Pejabat Pemko Banjarbaru
Ramadan di Banjarbaru Semarak dengan Tadarus Puisi
1.082 Sertifikat Tanah Diserahkan, Banjarbaru Perkuat Legalitas Aset Daerah
PJ Sekda Banjarbaru Serahkan Bantuan untuk Anggota Majelis Ta’lim dan Dhuafa
Wali Kota Aditya Beberkan Capaian Kinerja Dalam Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ.
Pemkot Banjarbaru Berbagi Kebersamaan dalam Safari Ramadhan, Serahkan Bantuan untuk Rumah Ibadah
Category: Smart City
Strategi Banjarbaru Wujudkan SPBE (Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik)
Media Center Banjarbaru – Pemerintahan berbasis digital menjadi salah satu tujuan yang ingin dicapai Pemerintah Kota Banjarbaru. Untuk mewujudkan hal tersebut, Pemerintah Kota Banjarbaru memiliki strategi menerapkan Sistem Pemerintah Berbasis Elektronik (SPBE) di wilayahnya. Upaya ini dilakukan dengan memegang komitmen segenap stakeholder dan studi tiru ke daerah yang dianggap baik pemerintahan digitalnya. Selain itu, juga...
Pejabat Pengadaan PUPR Dilatih Aplikasi SPSE
MEDIA CENTER BANJARBARU – Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DISPUPR) Kota Banjarbaru menggelar Pelatihan Aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE), betempat di Ruang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK), Gedung Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Banjarbaru, Selasa (15/03/2022). Pelatihan ini dilaksanakan dalam rangka dengan akan dilaksanakannya paket pekerjaan melalui pengadaan langsung maupun hal lain yang...
Masterplan Smart City dan Blueprint Disiapkan Pemkot Banjarbaru Jadi Ibu Kota Prov. Kalsel
MEDIA CENTER BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru untuk mempersiapkan menyandang status sebagai Ibu Kota Provinsi Kalimantan Selatan, berdasarkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Provinsi Kalsel yang disahkan oleh DPR RI. Pemkot Banjarbaru langsung gerak cepat (garcep) dalam mendukung status tesebut. Salah satu langkah awal yang dilakukan Pemerintah Kota Banjarbaru ialah mempersiapkan masterplan Kota Pintar (Smart City), dalam...