MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru H. M. Aditya Mufti Ariffin telah meluncurkan Calender of Event (COE) 2024, acara monumental ini digeler di depan Balai Kota Banjarbaru meski cuaca malam menghadirkan hujan namun tetap memukau, Sabtu (02/03/2024). Peluncuran Calender of Event 2024 menjadi agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Dinas Pemuda, Olahraga, Kebudayaan, dan Pariwisata...
Berita Terkini:
TPID Banjarbaru Mantapkan Strategi Pengendalian Inflasi di Akhir Tahun 2025
Warga Banjarbaru Selatan Suarakan Aspirasi ke Wali Kota
Wujudkan Generasi Emas Sejak Dini, Pemkot Banjarbaru Gelar Lomba Balita Sehat 2025
Pj. Sekda Sirajoni: Semua Anak di Banjarbaru Berhak Tumbuh Sehat, Cerdas, dan Berdaya
Silaturahmi Pemerintah Kota Banjarbaru: Membangun Kedekatan dan Menyerap Aspirasi Masyarakat di Banjarbaru Utara
Semarak Hari Santri Nasional 2025, Pawai Ta’aruf dan Pembukaan Karang Taruna Festival Warnai Lapangan dr. Murdjani Banjarbaru
Wujudkan Pendidikan Ramah Semua Kalangan, Banjarbaru Gelar Sosialisasi Inklusif Tahun 2025
Banjarbaru Bahas Tiga Raperda Strategis untuk Penguatan Ketenagakerjaan, Lingkungan, dan Tata Ruang Kota
Banjarbaru Gencarkan Penanganan Anak Tidak Sekolah Melalui Gebyar Kesetaraan
Kapolda & Walikota santap MBG bersama Siswa SMPN 5 Banjarbaru
Banjarbaru Jajaki Kerja Sama Ekonomi Kreatif dengan KBRI Kuala Lumpur
Terbang Perdana ke Kuala Lumpur, Syamsudin Noor Ukir Sejarah Baru Penerbangan Internasional
Tenaga Non ASN Kota Banjarbaru Sah Ubah Status Jadi PPPK Paruh Waktu
Banjarbaru Bikin Bangga! Produk UMKM Dapat Apresiasi dari Menteri Perdagangan RI
Penyusunan Profil Bunda PAUD, Langkah Banjarbaru Tingkatkan Mutu Pendidikan Anak Usia Dini
KIM Tangguh Mentaos Siap Wakili Kalsel di Festival Nasional, Diskominfo Matangkan Persiapan
Tim Sekretariat Kabinet RI Lakukan Pemantauan Program MBG di Banjarbaru
Wali Kota Lisa Beri Dukungan Penuh untuk UMKM Banjarbaru di Trade Expo Indonesia 2025
Diskominfo Banjarbaru Gelar Evaluasi SIP-PPID dan Sosialisasi Digital Awareness
Category: Galeri
Tanggap Bencana, Aditya Launching Damkar Baru
MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin melaunching armada baru mobil pemadam kebakaran pada UPT Pemadam Kebakaran Kota Banjarbaru. Acara tersebut dilaksanakan di Balaikota Banjarbaru, Jumat (21/07/2023) pada pukul 08.00 WITA. Peluncuran armada ini ditujukan untuk membantu masyarakat Banjarbaru dalam menghadapi musibah kebakaran. Armada yang diluncurkan memiliki kelebihan dibandingkan dengan...
REI Serahkan 4 Hektar Lahan Untuk Pemakaman di Banjarbaru
MEDIA CENTER BANJARBARU – Walaupun sempat tertunda sebentar karena hujan, kegiatan Bantuan Penagihan Penyediaan Pemakaman kepada Pengembang Perumahan Komersil yang digelar di Jalan Intan I Simpang 4 Boulevard Raya Bangkal Perumahan Citra Intan Banjarbaru, Selasa (06/06/2023) berjalan lancar. Acara yang juga diikuti oleh Wali Kota Banjarbaru, Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru, serta Kejari Banjarbaru ini, merupakan...
Galeri Dekranasda Banjarbaru Mendapat Apresiasi Dari Delegasi W20
MEDIA CENTER BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru kedatangan tamu istimewa dari rombongan City Tour Women of Twenty (W20), untuk mengunjungi Dekranasda Cretive Hub yang bermarkas di Mess L, di Jalan Garuda, Kelurahan Komet, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kamis (24/03/2022). Kunjungan Delegasi W20 disambut hangat oleh Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin didampingi sang istri...
(Foto) Audiensi dengan Dewan Komisaris Bank Kalsel
Banjarbaru Jum’at (25 Februari 2022) Wali Kota Banjarbaru H M Aditya Mufti Ariffin SH MH Audiensi dengan Dewan Komisaris Bank Kalsel. Bertempat di Ruang Tamu Utama Wali Kota Banjarbaru. Tampak Plt Komisaris Utama Bank Kalsel Dr Hatmansyah S Ag ME CPHR CBA CRGP CFRM, Komisaris Independen Syahrituah Siregar SE MA dan Kepala Cabang Bank Kalsel...










