Home » Pemerintah » Page 45

Category: Pemerintah

Post
Lomba Masak Meriahkan HKG TP PKK ke-50 Tahun 2022

Lomba Masak Meriahkan HKG TP PKK ke-50 Tahun 2022

MEDIA CENTER BANJARBARU – Tim Penggerak (TP) Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kecamatan dan Kelurahan se-Kota Banjarbaru, menggelar Pembukaan Lomba-lomba dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-50 Tahun 2022, dengan tema ‘Lima Puluh Tahun Gerakan PKK Berbakti Untuk Bangsa, Berbagi Untuk Sesama’, di Aula Gawi Sabarataan, Balai Kota Banjarbaru, Senin (28/03/2022). Dengan momentum ini...

Post
RW.07 Meraih Juara I Ajang Lomba Voli Campuran RT-RW se-Kelurahan Loktabat Utara

RW.07 Meraih Juara I Ajang Lomba Voli Campuran RT-RW se-Kelurahan Loktabat Utara

MEDIA CENTER BANJARBARU – Lomba voli campuran RT-RW yang diselenggarakan oleh Kelurahan Loktabat Utara, akhirnya dimenangkan oleh RW.07 Loktabat Utara. Lomba voli campuran ini dalam rangka rangkaian untuk memeriahkan Hari Jadi ke-23 Kota Banjarbaru, bertempat di Komp. Karang So Resindence, Jalan Karang So RT.025 RW.011, Loktabat Utara, Banjarbaru. Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti...

Post
Wartono : Buka Mata dan Telinga Untuk Memperhatikan Lingkungan Sekitar

Wartono : Buka Mata dan Telinga Untuk Memperhatikan Lingkungan Sekitar

MEDIA CENTER BANJARBARU- Rapat Koordinasi Kesejahteraan Sosial Kecamatan dan Kelurahan se-Kota Banjarbaru bertempat di Aula Dinas Sosial Kota Banjarbaru yang dihadiri oleh Wakil Walikota Banjarbaru Wartono, SE bersama Kepala Dinas Sosial Rokhyat Riyadi. SE. M.Si, pada (25/03/2022) Jumat Pagi. Rapat yang diselenggarakan secara terbuka ini membahas terkait kesejahteraan masyarakat Kota Banjarbaru, terutama untuk mensinkronisasi data...

Post
Wali Kota Banjarbaru Kembali Raih Prestasi Sebagai The Best One Inspiring Leaders 2022.

Wali Kota Banjarbaru Kembali Raih Prestasi Sebagai The Best One Inspiring Leaders 2022.

MEDIA CENTER BANJARBARU – Pemerintah Kota Banjarbaru kembali meraih penghargaan nasional yaitu Indonesia The Best One Award 2022, kategori The Best One Inspiring Leaders (Pemimpin Inspiratif Terbaik) yang dipersembagkan oleh The ONE Megazine, di Bali, Jumat (25/03/2022). Penghargaan ini ditujukan kepada Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin yang merupakan figur terbaik yang menginspirasi...

Post
Galeri Dekranasda Banjarbaru Mendapat Apresiasi Dari Delegasi W20

Galeri Dekranasda Banjarbaru Mendapat Apresiasi Dari Delegasi W20

MEDIA CENTER BANJARBARU –  Pemerintah Kota Banjarbaru kedatangan tamu istimewa dari rombongan City Tour Women of Twenty (W20), untuk mengunjungi Dekranasda Cretive Hub yang bermarkas di Mess L, di Jalan Garuda, Kelurahan Komet, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kamis (24/03/2022). Kunjungan Delegasi W20 disambut hangat oleh Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin didampingi sang istri...

Post
Wali Kota Inginkan Penguatan Sumber Daya Manusia

Wali Kota Inginkan Penguatan Sumber Daya Manusia

MEDIA CENTER BANJARBARU – Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin telah membuka resmi acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrembang), Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kota Banjarbaru Tahun 2023 secara hybrid, di Ruang Tamu Utama Wali Kota, Jumat (25/03/2022). Terlaksananya Musrembang merupakan amanat UU Nomor 25 tahum 2004, tentang sistem perencanaan pembangunan Nasional dan peraturan...

Post
3 Buah Raperda Kota Banjarbaru disahkan

3 Buah Raperda Kota Banjarbaru disahkan

MEDIA CENTER BANJARBARU –Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjarbaru kembali mengadakan Rapat Paripurna dengan agenda Pengambilan Keputusan terhadap 3 Buah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Kota Banjarbaru sekaligus Penyampaian 3 Buah Rancangan Peraturan Daerah Kota Banjarbaru di Ruang Graha Paripurna DPRD Kota Banjarbaru pada Selasa (22/03/2022). Pengambilan keputusan terhadap 3 buah Raperda Kota Banjarbaru merupakan...

Post
Wali Kota Inginkan Bangunan Liar Ditertibkan

Wali Kota Inginkan Bangunan Liar Ditertibkan

MEDIA CENTER BANJARBARU – Bertempat di Aula Gawi Sabarataan Wali Kota Banjarbaru, H. M. Aditya Mufti Ariffin, S.H., M.H didampingi Kepala  Satuan Polisi Pamong Praja Kota Banjarbaru, Hidayaturahman, S. Sos., M.Si melaksanakan rapat terkait penertiban bangunan yang ada di Kota Banjarbaru, Selasa (22/02/2022). Rapat ini dilaksanakan dalam rangka penertiban bangunan liar  tanpa ijin atau  tidak...

Post
Launching Misbar Dan Film, Awal Kebangkitan Sineas Banjarbaru

Launching Misbar Dan Film, Awal Kebangkitan Sineas Banjarbaru

MEDIA CENTER BANJARBARU – Wakil Wali Kota Banjarbaru, Wartono didampingi Kepala Dispurabudpar Kota Banjarbaru, Ahmad Yani Makkie, S. Sos., MM telah meresmikan Grand Opening Bioskop Gerimis Bareng (Misbar) Banjarbaru, bertempat di Taman Kreasi, Jalan Panglima Batur, Loktabat Utara, Banjarbaru, Senin (21/03/2022) malam. Dengan adanya Bioskop Misbar merupakan salah satu dukungan Pemerintah Kota Banjarbaru kepada komunitas-komunitas...

Post
Ingin Kembali Lahirkan Atlet Berbakat, RT-RW se-Kelurahan Loktabat Utara Adakan Lomba Voli.

Ingin Kembali Lahirkan Atlet Berbakat, RT-RW se-Kelurahan Loktabat Utara Adakan Lomba Voli.

MEDIA CENTER BANJARBARU – Berbagai kegiatan untuk memeriahkan Hari Jadi ke-23 Kota Banjarbaru, diantaranya kegiatan yaitu diselenggarakannya Lomba Voli Campuran RT-RW se-Kelurahan Loktabat Utara, yang diadakan di Komp. Karang So Residence, Jalan Karang So RT.025 RW.011, Loktabat Utara, Senin (21/03/2022) sore. Lomba voli campuran ini dibuka oleh Camat Banjarbaru Utara, H. Indra Putera, S.STP didampingi...