Author: Tedy Yusup (Tedy Yusup)

Post
Imunisasi Meningkatkan Kesehatan Masyarakat

Imunisasi Meningkatkan Kesehatan Masyarakat

MEDIA CENTER BANJARBARU – MEDIA CENTER BANJARBARU – Untuk meningkatkan cakupan imunisasi dasar lengkap pada anak, Pemerintah melakukan Pencanangan Bulan Imunisasi Anak Nasional (BIAN) yang dimulai pada bulan Mei 2022 sampai dengan bulan Agustus 2022. Mengingat pelaksanaan BIAN ini sangatlah penting untuk menjaga kesehatan anak, maka Pemerintah Kota Banjarbaru melaksanakan Pencanangan Bulan Imunisasi Anak Nasional...

Post
Sekda : Inovasi Jadikan Sebagai Amal Jariyah

Sekda : Inovasi Jadikan Sebagai Amal Jariyah

MEDIA CENTER BANJARBARU – Dalam rangka penerapan dan pengembangan Teknologi Tepat Guna (TTG) yang dilaksanakan oleh masyarakat, Pemerintah Kota Banjarbaru melalui Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Masyarakat, Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBPMP2A) menggelar Lomba Inovasi Teknologi Tepat Guna (TTG) Tingkat Kota Banjarbaru Tahun 2022 bertempat di Mess L Kota Banjarbaru pada Senin (30/05/2022). Lomba...

Post
Sosialisasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial

Sosialisasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial

MEDIA CENTER BANJARBARU – Dalam rangka memastikan ketepatan sasaran Program Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial di Kota Banjarbaru maka Dinas Sosial Kota Banjarbaru mengadakan kegiatan Sosialisasi Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) di Aula Dinas Sosial Kota Banjarbaru pada Rabu (25/05/2022) pagi. Kegiatan ini dihadiri oleh Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru Drs. H. Said Abdullah, M.Si. yang didampingi oleh...

Post
Berkah Purun, Kesejahteraan Meningkat

Berkah Purun, Kesejahteraan Meningkat

Media Center Banjarbaru – Kota banjarbaru tidak memiliki sumber daya alam yang melimpah seperti halnya daerah lain di Kalimanta Selatan, namun Pemerintah Kota Banjarbaru tidak berputus asa dan terus memutar otak agar Kota Banjarbaru memiliki sumber daya yang dapat menghasilkan pundi – pundi ekonomi bagi masyarakatnya dan lebih di kenal masyarakat luas. Salah satu upaya...

Post
Sekda : Banjarbaru Harus Juara

Sekda : Banjarbaru Harus Juara

MEDIA CENTER BANJARBARU – Bertempat di Aula Trisakti Balai Kota Pemerintah Kota Banjarbaru, Tim Evaluator Pelayanan Publik Provinsi Kalimantan Selatan melakukan monitoring dan evaluasi pelayanan publik di Kota Banjarbaru yang di terima langsung oleh Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru Drs. H. Said Abdullah, M.Si yang didampingi oleh Asisten Administrasi Umum Drg. Agus Widjaja pada Kamis (12/05/2022)....

Post
Wartono : Selain Covid-19, Waspada Penyakit Baru

Wartono : Selain Covid-19, Waspada Penyakit Baru

MEDIA CENTER BANJARBARU – Sebagai upaya untuk pengendalian dan pencegahan covid-19 di Kota Banjarbaru, Dinas Kesehatan Kota Banjarbaru melaksanakan Pertemuan Koordinasi Lintas Sektor Pelaksanaan Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Covid 19 yang bertempat di Hotel Rodhita Banjarbaru pada Rabu (11/05/2022). Pencegahan dan pengendalian covid-19 ini harus didukung oleh berbagai pihak sehingga covid-19 di Kota Banjarbaru dapat...

Post
Evaluasi Lomba Kelurahan Tingkat Kota Banjarbaru Masuk 5 Besar

Evaluasi Lomba Kelurahan Tingkat Kota Banjarbaru Masuk 5 Besar

MEDIA CENTER BANJARBARU – Kegiatan Evaluasi Perkembangan Lomba Kelurahan Tingkat Kota Banjarbaru Tahun 2022 kembali dilaksanakan pada Selasa pagi (10/05/2022) yang merupakan lanjutan Kegiatan Evaluasi Lomba Kelurahan Tingkat Kota Banjarbaru Tahun 2022 sebelumnya yang dilaksanakan pada tanggal 5 – 7 April 2022 yang lalu dengan mengusung tema Kelurahan Tangguh Ekonomi Masyarkat Tumbuh Bersama Kita Menjadi...

Post
Musda Korpri Kota Banjarbaru Tahun 2022

Musda Korpri Kota Banjarbaru Tahun 2022

MEDIA CENTER BANJARBARU – Bertempat di Aula Gawi Sabarataan Balai Kota Banjarbaru, Dewan Pengurus Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kota Banjarbaru mengadakan Musyawarah Daerah Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Kota Banjarbaru Tahun 2022 pada hari Kamis (21/04/2022). Musyawarah Daerah Korpri ini diadakan  bertujuan untuk menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban Dewan Pengurus Korpri Kota Banjarbaru Periode 2016 –...

Post
ASN sebagai Penyelesai Masalah Masyarakat

ASN sebagai Penyelesai Masalah Masyarakat

MEDIA CENTER BANJARBARU – Kegiatan Pembekalan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Lingkunga Pemerintah Kota Banjarbaru Formasi Tahun 2021 dilaksanakan di Aula Gawi Sabarataan Balai Kota Banjarbaru pada Senin (18/04/2022). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Sekretaris Daerah Kota Banjarbaru Drs. H. Said Abdullah, M. Si yang di dampingi oleh Plt. Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan...

Post
Kementerian PUPR Bangun Sistem Sanitasi di Banjarbaru

Kementerian PUPR Bangun Sistem Sanitasi di Banjarbaru

MEDIA CENTER BANJARBARU – Ibu Kota Provinsi (IKP) Kalimantan Selatan yang semula di Kota Banjarmasin dan kini di Kota Banjarbaru sesuai dengan yang ditetapkan dalam Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2022 tentang Provinsi Kalimantan Selatan. Tentunya dengan perpindahan IKP ini akan membawa dampak baik yang diantaranya Kota Banjarbaru akan semakin maju, perekonomian akan semakin tumbuh, akan...